Babinsa Koramil 0811/20 Grabagan Dampingi Tim Kesehatan Vaksinasi Hewan Ternak Cegah Penyakit PMK

    Babinsa Koramil 0811/20 Grabagan Dampingi Tim Kesehatan Vaksinasi Hewan Ternak Cegah Penyakit PMK

    TUBAN, – Babinsa Koramil 20/Grabagan Kodim 0811/Tuban Kopda M. Fatoni Melaksanakan pendampingan pemberian vaksin untuk ternak warga mengantisipasi penyakit PMK dan penyakit LSD di desa Waleran Kecamatan Grabagan Kabupaten Tuban, Senin (29/01/2024).

    Guna mencegah merebaknya kembali penyakit PMK dinas kesehatan hewan Kecamatan Grabagan di dampingi Babinsa dan Bhabinkamtibmas desa waleran gencar melaksanakan vaksinasi PMK dan LSD pada hewan ternak warga.

    Drh. Ishna mengatakan bahwa penyebaran penyakit pada hewan ternak sapi maupun kambing memang sudah tidak se ganas yang lalu tapi pemerintah melalui dinas kesehatan hewan tetap gencar melaksanakan giat vaksinasi untuk mencegah merebak kembali wabah PMK dan LSD.

    “Pencegahan ini dilakukan dengan cara rajin membersihkan kandang dan pengecekan rutin kesehatan dari dinas terkait”, Ucap Drh Ishna.

    Di tempat yang sama Babinsa desa waleran Kopda M. Fatoni menambahkan bahwa Kami juga menghimbau kepada warga yang memiliki ternak sapi untuk rutin membersihkan lingkungan kandangnya, dan apabila ditemui ada hewan ternak bergejala PMK, segera laporkan, sehingga dapat segera ditangani guna mencegah penularan PMK terhadap hewan lain.

    “Kami TNI selalu siap membantu pemerintah daerah dalam mencegah dan menangani penyebaran virus PMK di wilayah binaan”, Pungkas Babinsa. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Jalin Silaturrahmi dengan Para Tokoh...

    Artikel Berikutnya

    Jadikan Generasi Penerus Bangsa Yang Tauladan,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Minimalisir Terjadinya Pelanggaran Di Satuan TNI AD, Kodim 0811/Tuban Menyelenggarakan Penyuluhan Hukum Kepada Personil Militer, PNS Dan Persit
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Bati Tuud Koramil 0811/10 Bangilan Hadiri Kegiatan Bahtsul Masail Bersama Para Ulama Tuban
    Tumbuhkan Kekompakkan dan Kedisiplinan, Babinsa Koramil 0811/20 Grabagan Latih PBB Siswa Siswi SMPN 1 Grabagan
    Guna Mencegah Penyebaran Nyamuk Aides Aegypti, Babinsa Koramil 0811/07 Soko Dampingi Penyemprotan Fogging Di Wilayah Binaan
    KASAD Cicipi Minuman Kuliner Khas UMKM dari Kodim 0811/Tuban
    Semangat Juang Gotong Royong, Masyarakat Bersama Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bersihkan Area Makam Leluhur
    Untuk Berpegang Teguh Pada Ideologi Pancasila, Danramil 0811/16 Singgahan Berikan Sosialisasi Wasbang Ketahanan Nasional Tahun 2024
    Metode Gasing, Cara Cepat Gumil Dari Kodim 0811/Tuban Untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa Belajar Matematika
    Pasar Desa Jatirogo Di Lalap Si Jago Merah, Babinsa Bersama Warga Berjibaku Padamkan Dengan Cepat
    Polres Tuban Kembali Distribusikan Air Bersih Bantu Warga di Musim Kemarau
    Danramil 0811/12 Bancar Tuban Berikan Wawasan Kebangsaan, Kedisiplinan Dan Motivasi Kepada Anggota BPD
    Babinsa Koramil 0811/20 Grabagan Tuban Dampingi Kegiatan Pemberian Sub 2 Vaksin Polio
    Jalin Silaturahmi, Koramil 0811/15 Jenu Berbagi Takjil Bersama Perguruan Pagar Nusa
    Aksi Peduli Lingkungan, Polisi Tuban Bersihkan Sampah di Pantai dan sungai

    Ikuti Kami